Blackberry ternyata memiliki kode rahasia yang tidak terdapat dalam buku manual cara pemakaian BlackBerry. Padahal cheat ini diperlukan untuk berbagai tujuan misal: mengecek apakah BB yang dibeli berupakan BB Unlock atau BB lock.
Serta bisa juga digunakan untuk melihat apakah BB yang dibeli termasuk hape baru atau bekas.
- Mengubah lambang sinyal dari bar ke angka tahan ALT + N M L L pada home.
- Melihat Data Usage dan Voice Usage : B U Y R. ketikkan B U T T E R pada [option] -> [Status].
- Melihat Refld dan ServiceUserId : ALT + V I E W. Tahan ALT + V V I I E W W) pada saat membuka pesan.
- Melihat Event Log Tahan ALT + L G L G pada home.
- Menampilkan Help Me : ALT + CAP + H . Tahan ALT + R A C E pada home.
- Menampilkan informasi SIM Card : M E P D (Sure Type : M E P P D) pada [options] -> [advanced options] -> [SIM Card]. (Juga berguna untuk mengecheck apakah BB kita unlocked atau LOCKED. Kalau UNLOCKED, semua harus DISABLED. Kalau ada yg ENABLE, berarti masih LOCKED).
- Shortcut ke menu lain Tekan ALT + ESC.
- Soft reset tekan Alt + CAPS + Del.
- Application switcher tahan ALT + BACK.
Sumber : From Google
0 komentar:
Posting Komentar
Mohon gunakan kata-kata yang sopan dalam memberikan komentar.
(Bebas Berbicara Asal SOPAN).